Kamis, 28 November 2019

Keren, Kini Sudah Ada Teknologi Otomatis untuk Cat Kuku


Keren, Kini Sudah Ada Teknologi Otomatis untuk Cat Kuku





Liputan6.com, Jakarta Teknologi zaman sekarang memang berkembang sangat pesat. Banyak terobosan baru yang dulu dianggap mustahil kini malah nyata terwujud.
Terobosan baru yang selalu muncul disebabkan karena sumber daya manusia terus berpikir inovatif untuk menciptakan teknologi baru. Tak heran kini hidup manusia semakin dipermudah seiring perkembangan teknologi.

Perkembangan sains mendorong manusia mengerti dan memahami bagaimana membentuk teknologi baru yang bisa berguna untuk banyak orang. Hal inilah yang memicu para ilmuwan untuk terus melakukan inovasi.
Salah satu teknologi baru yang berguna untuk kaum hawa ialah cat kuku otomatis. Menghias kuku dengan berbagai warna dan motif adalah salah satu hobi para wanita. Kini hobi tersebut sudah bisa tersalurkan secara otomatis tanpa perlu repot-repot menghias kuku secara manual.

Teknologi berupa mesin cat kuku otomatis kini sudah ada untuk mempermudah urusan wanita menghias kuku. Seperti Liputan6.com kutip cat kuku otomatis dari akun Twitter @andrewyang sebagai berikut, Selasa (14/5/2019).

https://twitter.com/AndrewYang/status/1

9 komentar: